Description
Ready Cafe Kursi Rotan
untuk kalian yang sering nongkrong di cafe pastinya sudah tidak asing lagi dong dengan kursi tersebut? biasa dikenal dengan kursi cafe. etss tunggu dulu sebelumnya kenapa sih kursi tersebut bisa disebut dengan kursi cafe, kenapa bukan hanya kursi sajaa. nah kali ini kami akan membahas sedikit tentang istilah kursi cafe sebelum lanjut ke produk yaaaaa…
jadi kursi cafe  yaitu kursi yang dirancang khusus untuk digunakan di kafe, restoran, atau tempat makan lainnya. memiliki desain yang ergonomis dan fungsional, memberikan kenyamanan bagi pengunjung yang duduk dalam waktu yang lama, serta memiliki tampilan yang sesuai dengan suasana tempat tersebut. kursi cafebiasanya lebih ramping dan ringan dibandingkan dengan kursi makan rumah, untuk memudahkan penataan dan pergerakan di ruang yang terbatas.
Ready Cafe Kursi Rotan produk diatas menggunakan rangka kayu jati karena kekuatan dan daya tahannya terhadap kerusakan, baik dari serangga maupun cuaca. hampir seluruh bagian kursi cafe tersebut menggunakan bahan kayu jati, tidak hanya itu untuk produk kursi cafe diatas juga telah dikombinasikan dengan bahan rotan yang telah diayam sendiri oleh tenaga profesional sehingga mampu menjadikannya pilihan ideal untuk kursi cafe.
ukuran Ready Cafe Kursi Rotan:
- Tinggi Kursi: Sekitar 45–50 cm dari tanah ke tempat duduk.
- Lebar Kursi: 40–50 cm.
- Kedalaman Kursi: 40–45 cm
- Tinggi Sandaran: 30–50 cm